logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)
  • Beranda
  • Tentang Kami
  • Sekolah Kami
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Admisi
  • Pojok Bahasa
  • Berita
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Indonesia
✕

SHB MODERNHILL SCOUTING (FUN CAMP 2016)

  • Home
  • SHB News
  • News Modernhill
  • SHB MODERNHILL SCOUTING (FUN CAMP 2016)
春节接财神的传说
Januari 29, 2016
Summer Fun
Januari 29, 2016
Show all

SHB MODERNHILL SCOUTING (FUN CAMP 2016)

[:en]

This activity was held from 21st to 22nd January 2016, at Rumah Kebon, Jl. Pendidikan Cinangka, Sawangan Depok about 2 km from the SHB school. It was attended by Primary students from grade 2 to grade 5.
The students were divided into two(2) groups, they were ‘Siaga’ grade 2 and 3, and ‘Penggalang’ grade 4 and 5.
SIAGA TEAM
Siaga did the Fun camp on 21st January for one(1) day only. The program started with Opening Ceremony, planting and composting and also games. For the planting activity, students learnt how to plant seeds, and the composting process. Compost is a type fertilizer that is made from rotting plants or dry leaves. After finishing composting students did games. The games were moving the bottles, pipe relay, tracking, and puzzles. There were nine(9) games for all nine(9) teams.
The activity taught ‘Siaga’ students how to care for our environment, team work and friendship. All students joined the activity eenthusiastically and had a happy time together.
PENGGALANG TEAM
The activity for ‘Penggalang’ was camping outdoors and indoors activities. The camping was for grade 4 and grade 5 students for two(2) days, from Thursday 21st to Friday 22nd January 2016. The program started with an opening ceremony for ‘Penggalang’, they set up tents together, then learnt materials for the ‘Penggalang’ level, briefing about ‘Syarat Kecakapan Umum’ (SKU) and ‘Syarat Kecakapan Khusus (SKK)’.
Then they continued with the tracking activity near Kampung Kebon, games, a campfire, and performances. On the morning of the 22nd January there was a fried rice cooking competition for students. Not to mention exercising. For two(2) days students did this camp, they stayed together to build frienships, learnt about the environment, being independent and being responsible for themselves. Thank you God, for Your blessings during this time, we learnt lots from this activity.

[:zh]

 

本次活动于2016年一月21日至22日在Rumah Kebon, Jl. Pendidikan Cinangka, Sawangan Depok离本校约两公里处进行活动。参加的学生有二年级至五年级,活动时,学生分为两组,一组为低年级组(二和三年级)另一组为高年级组(四年级和五年级)。

低年级组

低年级组活动时间为一月21日一天。活动的内容相当丰富,学生学习如何种植物、制造有几肥料和参加趣味游戏。该有几肥料是由回收的菜叶及枯叶做成的,了解完如何制作有几 肥料后,学生还参与了趣味游戏活动,游戏分成九项,学生也分别分成九组进行活动。

学生们在这次活动中学习到了爱护环境、同心协力、互相关爱,也积极参与每项活动,并和同学一起共同渡过了的快乐时光。

高年级组

高年级组的活动则是露营及颁发露营徽章仪式。参加露营的是四年级和五年级的学生。活动由21日到22日,学生们都在营区过宿一晚。活动内容有开幕仪式、搭帐篷、学习高年级组须知知识及Syarat Kecakapan Umum (SKU) dan Syarat Kecakapan Khusus (SKK)解说。

紧接着的是营区附近的探索活动、趣味游戏、营火典礼和学生表演。第二天的活动是学生炒饭比赛。快乐的时间总是过得很快,不知不觉两天的时间就这么过去了,在这两天里学生们学到了独立、关爱环境和他人、及责任。感谢上帝让我们拥有快乐的时光, 在这次活动中我们学到了很多。

 

 [:id]

Kegiatan Fun Camp dilaksanakan pada tanggal 21-22 Januari 2016, bertempat di Rumah Kebon, Jl. Pendidikan, Cinangka, Sawangan, Depok, kira-kira 2 km dari S.H.B.. Kegiatan Fun Camp dibagi menjadi 2 kelompok , yaitu Kelompok Pramuka Siaga dan Pramuka Penggalang. Kelompok Pramuka Siaga diikuti oleh siswa kelas 2 dan kelas 3, sedangkan kelompok Pramuka Penggalang diikuti oleh siswa kelas 4 dan kelas 5.
Kelompok Siaga
Kelompok Pramuka Siaga melaksanakan kegiatan Fun Camp pada tanggal 21 Januari 2016. Kegiatan kelompok siaga meliputi: upacara Pramuka Siaga, bercocok tanam dan membuat kompos serta berbagai permainan atau perlombaan. Untuk acara bercocok tanam, para siaga diajari cara menanam dengan diberi biji atau bibit tanaman, mengolah tanah dan membuat kompos. Kompos adalah pupuk untuk tanaman yang terbuat dari sampah atau daun daun yang sudah kering. Setelah acara bercocok tanam selesai, para siaga melaksanakan acara permainan atau perlombaan. Permainan ini meliputi memindahkan botol, rally pipa, mencari jejak, menyusun gambar. Seluruh permainan ini berjumlah 9 permainan yang disesuaikan dengan banyaknya barung (regu) siaga. Fun Camp siaga ini mengajarkan kepada para siaga tentang lingkungan, kerja sama dan mempererat persahabatan.
Kelompok Penggalang
Kegiatan kelompok Penggalang adalah kemah dan penyematan tanda penggalang di alam terbuka. Kemah bersama ini diikuti penggalang kelas 4-5 dan berlangsung 2 hari, dari hari Kamis tanggal 21 sampai hari Jumat 22 Januari 2016. Acara dimulai dengan upacara pembukaan bagi pramuka penggalang, dilanjutkan dengan mendirikan tenda bersama, pembekalan materi tentang pramuka penggalang, pembekalan tentang Syarat Kecakapan Umum (SKU) dan Syarat Kecakapan Khusus (SKK). Kemudian cara jelajah (menelusuri jalan desa sekitar tempat kemah, games, api unggun, pentas seni dan esok paginya diadakan lomba memasak nasi goreng bagi peserta kemah. Tidak lupa juga senam. Setelah semua acara selesai , acara selanjutnya adalah upacara penutupan. Dalam acara penutupan ini para peserta kemah disematkan tanda sebagai penggalang. Setelah acara penutupan selesai maka para penggalang mempersiapkan diri untuk pulang ke rumah. Tanpa terasa 2 hari para penggalang SD Harapan Bangsa berkemah, berkumpul bersama untuk mempererat persahabatan, mengenal alam, hidup mandiri dan bisa bertanggung jawab terutama dengan dirinya sendiri.

[:]

Share

Related posts

Januari 15, 2026

Perayaan Natal Junior–Senior High School SHB Modernhill 2025


Read more
logo-shb-1 (1)

EXPLORE
___________________________

Berita
Galeri
Alumni
Karir
Program
Admisi
Kalendar Akademik
Kegiatan

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNLAND
___________________________

Jl. Pulau Putri Raya No.Kav 10, Klp. Indah, Kec. Tangerang, Kota Tangerang, Banten 15117

Telp: (62-21) 5529510/11
Fax: (62-21) 5529512
___________________________
Jl. Hartono Raya ,Modernland – Tangerang 15117

Telp. (62-21) 55780936
Fax (62-21) 55780938

 

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNHILL
___________________________

Jl. Bukit Raya I, Pondok Cabe, Modernhill  – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7403035
Fax (62-21) 740266
___________________________
Jl. Pala Raya, Pondok Cabe, Modernhill – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7495617
Fax (62-21) 7495615

Copyright © 2023 Sekolah Harapan Bangsa

WhatsApp us