Dalam kegiatan Fun Learning kami memanfaatkan kesempatan ini untuk memberikan ilmu dan pengalaman baru dengan mengunjungi pulau Dinosaurus dengan video Virtual Reality.
Pada hari Jumat 11 Maret 2022, TK Modernhill mengadakan. Kegiatan dimulai kegiatan menari bersama, doa pembuka serta janji siswa serta senam zumba anak-anak bertema Dinosaurus. Para siswa sangat bersemangat dan antusias untuk mengikuti kegiatan tersebut. Setelah beristirahat, mereka mulai duduk dan memulai perjalanan dengan menonton dan mendengarkan video Virtual Reality, Pulau Dinosaurus. Ada beberapa Dinosaurus yang kita lihat di video, seperti Pterodactyl, T-rex, Brontosaurus, Stegosaurus dan masih banyak lagi, mereka juga bisa melihat lebih dekat dengan video 360 VR.
Setelah mereka selesai, terdapat beberapa kuis dan mendapatkan stiker Dinosaurus untuk hadiah. Kegiatan tersebut sangat menyenangkan.
WhatsApp us