logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)
  • Beranda
  • Tentang Kami
  • Sekolah Kami
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Admisi
  • Pojok Bahasa
  • Berita
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Indonesia
    • English
    • Chinese (Simplified)
✕

Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat

  • Home
  • SHB News
  • News Modernland
  • Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat
Perayaan Hari Kemerdekaan RI yang ke-77 di SD Harapan Bangsa Modernhill
Agustus 24, 2022
周末计划
Agustus 30, 2022
Show all

Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat

Sekolah Dasar Harapan Bangsa Modernland Tangerang, baru-baru ini mengadakan kegiatan memperingati  77 tahun Indonesia Merdeka.

Jauh sebelum peringatan Kemerdekaan Indonesia tiba, Sekolah Dasar Harapan Bangsa tampak mempercantik diri untuk menyambut perayaan penting 17 Agustus. Bendera merah putih dikibarkan dan hiasan pita di mana-mana. Demikian juga ruang-ruang kelas dihias dengan tema merah putih. Suasana sungguh semarak apalagi ditambah dengan diputarnya lagu-lagu nasional setiap pagi saat menyambut kedatangan siswa-siswi.

Puncak peringatan 17 Agustus diadakan secara meriah baik oleh siswa-siswi kelas kecil maupun kelas besar. Murid kelas 6 bergabung dengan sekolah Cambridge untuk mengikuti upacara bendera di halaman sekolah. Hal ini tentu merupakan pengalaman berkesan karena sejak pandemi meluas tidak ada upacara di sekolah.

Siswa kelas 1-5 mengadakan peringatan detik-detik proklamasi melalui kegiatan virtual di kelas masing-masing. Selain menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya, para murid diajak untuk menyanyikan lagu-lagu nasional serta pengenalan sejarah proklamasi.

Kegiatan ini menjadi salah satu peristiwa yang menyenangkan bagi para murid karena sejak dini sudah diajarkan oleh para guru bagaimana bersikap bangga dan bertanggung jawab sebagai warga negara Indonesia.

Share
Web Administrator
Web Administrator

Related posts

Januari 15, 2026

Perayaan Natal Junior–Senior High School SHB Modernhill 2025


Read more
logo-shb-1 (1)

EXPLORE
___________________________

Berita
Galeri
Alumni
Karir
Program
Admisi
Kalendar Akademik
Kegiatan

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNLAND
___________________________

Jl. Pulau Putri Raya No.Kav 10, Klp. Indah, Kec. Tangerang, Kota Tangerang, Banten 15117

Telp: (62-21) 5529510/11
Fax: (62-21) 5529512
___________________________
Jl. Hartono Raya ,Modernland – Tangerang 15117

Telp. (62-21) 55780936
Fax (62-21) 55780938

 

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNHILL
___________________________

Jl. Bukit Raya I, Pondok Cabe, Modernhill  – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7403035
Fax (62-21) 740266
___________________________
Jl. Pala Raya, Pondok Cabe, Modernhill – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7495617
Fax (62-21) 7495615

Copyright © 2023 Sekolah Harapan Bangsa

WhatsApp us