logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)
  • Beranda
  • Tentang Kami
  • Sekolah Kami
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Admisi
  • Pojok Bahasa
  • Berita
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Indonesia
    • English
    • Chinese (Simplified)
✕

KEGIATAN KELAS 5 DAN 6

  • Home
  • SHB News
  • News Modernland
  • KEGIATAN KELAS 5 DAN 6
Learning How To Ride a Bike
April 15, 2024
Why Tolerance?
April 15, 2024
Show all

KEGIATAN KELAS 5 DAN 6

Pada hari jumat, 22 Maret 2024, telah diadakan kegiatan diluar kelas untuk kelas 5 dan 6. Masing-masing anak mendapatkan kelompok yang terdiri dari kelas 5A – 5C dan 6A -6C. Kegiatan yang berlangsung kurang lebih 8 sesi ini diisi oleh Ms Devy selaku Konselor SHB Primary School dan Mr Lukas Headmaster SHB.

8 sesi ini dibagi menjadi 2 gelombang, masing-masing anak mendapatkan 2 sesi dan mereka bergantian satu dengan yang lainnya. Kelompok 1-6 diisi oleh Mr Lukas dan Kelompok 7 – 11, diisi oleh Ms Devy dengan 2 permainan kelompok dan pembagian “star of the month”.

Anak-anak sangat semangat sekali dalam memainkan permainan baik itu aktifitas Bersama Mr Lukas maupun dengan Ms DeVi.

Mr Lukas  memberikan materi tentang 7C, yaitu “concentrate, caption, curiosity, communication, collaboration, consistent and  contribution”. Materi ini disampaikan melalui kegiatan kelompok yaitu membuat hasil karya melalui meja sebagai media utama   ,kardus , tali  rafia, dan beberapa alat pendukung lainnya. Kegiatan yang dilakukan masing-masing kelompok ini ditutup oleh pembagian hadiah untuk  pemenang yang terbaik dapat menyampaikan hasil karya mereka yaitu berupa voucer  . sedangkan sesi dengan Ms Devi , Ms Devi membaginya dalam 2 sesi kegiatan.  

Sesi  pertama yaitu “angin berhembus”. Semua anak diminta untuk membuat lingkaran besar dan melakukan instruksi sesuai dengan perintah Ms Devy. Ada beberapa anak yang tidak ikut bermain karena sedang mengalami cidera tangan, namun tidak menghalangi semangat anak-anak untuk memainkan permainan tersebut.

Dipermainan kedua, Ms Devy juga melibatkan semua anak, mereka diminta untuk mencari partner bermain yang ternyata menjadi rival mereka. Mereka diminta mengikuti instruksi Ms Devy dan “memperebutkan pena” yang berada ditengah-tengah grup. Sambil menyanyikan lagu “head, shoulder knees and toes” anak-anak sangat semangat memenangkan permainan ini.

Sesi dengan ms Devy diakhiri dengan pembagian star of the month “Care dan Tolerance”.

Semua anak bersuka cita dengan kedua kegiatan tersebut mereka tidak hanya bermain namun mereka di ajarkan untuk  merefleksikan kegiatan tersebut di dalam kegiatan mereka sehari – hari.

Share
Web Administrator
Web Administrator

Related posts

Januari 15, 2026

Perayaan Natal Junior–Senior High School SHB Modernhill 2025


Read more
logo-shb-1 (1)

EXPLORE
___________________________

Berita
Galeri
Alumni
Karir
Program
Admisi
Kalendar Akademik
Kegiatan

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNLAND
___________________________

Jl. Pulau Putri Raya No.Kav 10, Klp. Indah, Kec. Tangerang, Kota Tangerang, Banten 15117

Telp: (62-21) 5529510/11
Fax: (62-21) 5529512
___________________________
Jl. Hartono Raya ,Modernland – Tangerang 15117

Telp. (62-21) 55780936
Fax (62-21) 55780938

 

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNHILL
___________________________

Jl. Bukit Raya I, Pondok Cabe, Modernhill  – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7403035
Fax (62-21) 740266
___________________________
Jl. Pala Raya, Pondok Cabe, Modernhill – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7495617
Fax (62-21) 7495615

Copyright © 2023 Sekolah Harapan Bangsa

WhatsApp us