logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)
  • Beranda
  • Tentang Kami
  • Sekolah Kami
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Admisi
  • Pojok Bahasa
  • Berita
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Indonesia
    • English
    • Chinese (Simplified)
✕

Kemenangan Grup Musik Cambridge

  • Home
  • SHB News
  • News Modernland Cambridge
  • Kemenangan Grup Musik Cambridge
Lomba Debat Mandarin Ticket Master 2019, SHB versus Bina Bangsa School
November 8, 2019
Tenis Meja kembali ke Cambridge
November 19, 2019
Show all

Kemenangan Grup Musik Cambridge

Bagi saya, menjadi bagian dari grup musik bukan hanya tentang bermain musik bersama saja. Karena disamping bisa meningkatkan kemampul musikalitas kita, juga bisa meningkatkan kemampuan komunikasi dan kemampuan untuk bekerjasa sama di dalam kelompok. Pada saat tampil di atas pentas, juga ada tantangan yang kita dapatkan di dalamnya.  Kita harus tampil dengan indahnya dalam satu grup, menggunakan kemampuan kita yang berbeda-beda untuk menutupi kekurangan yang satu dengan yang lainnya. Untuk mencapainya membutuhkan waktu latihan yang panjang. Semakin banyak latihan, maka kita akan semakin kuat untuk tampil dalam satu grup. Dengan kebersamaan, kita bisa tampil dengan penuh percaya diri. Grup musik kita bisa memenangkan pertandingan dari hasil kerja keras, kebersamaan dan kemampuan kita. Pada saat kita memenangkan pertandingan di Dharma Putra, kita sangat terkejut dan sekaligus gembira. Perasaan gembira, bangga dan sedikit emosional membaur di dalamnya. Karena kerja keras kita selama ini telah terbayarkan. Kita bekerja keras, dan inilah penghargaannya.

Ini merupakan kali kedua saya mengikuti pertandingan. Pada saat pertandingan pertama,tim kita mengalami kekalahan. Namun kita belajar dari kesalahan dan memperbaikinya. Tidak peduli betapa baiknya kita, selalu ada ruang kosong  yang bisa kita tingkatkan.

Jangan pernah biarkan kekalahan menjauhkan anda dari mimpimu. Belajar dari kekalahan dan membuat impianmu menjadi kenyataan. Dan jangan pernah biarkan kemenanganmu membuat dirimu menjadi sombong.

Floriana, CS-2

 

Share
Web Master
Web Master

Related posts

Mei 31, 2024

Kisah Sukses Sam


Read more
logo-shb-1 (1)

EXPLORE
___________________________

Berita
Galeri
Alumni
Karir
Program
Admisi
Kalendar Akademik
Kegiatan

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNLAND
___________________________

Jl. Pulau Putri Raya No.Kav 10, Klp. Indah, Kec. Tangerang, Kota Tangerang, Banten 15117

Telp: (62-21) 5529510/11
Fax: (62-21) 5529512
___________________________
Jl. Hartono Raya ,Modernland – Tangerang 15117

Telp. (62-21) 55780936
Fax (62-21) 55780938

 

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNHILL
___________________________

Jl. Bukit Raya I, Pondok Cabe, Modernhill  – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7403035
Fax (62-21) 740266
___________________________
Jl. Pala Raya, Pondok Cabe, Modernhill – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7495617
Fax (62-21) 7495615

Copyright © 2023 Sekolah Harapan Bangsa

WhatsApp us