logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)logo-shb-1 (1)
  • Beranda
  • Tentang Kami
  • Sekolah Kami
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Admisi
  • Pojok Bahasa
  • Berita
    • SHB Modernland
    • SHB Modernhill
  • Indonesia
    • English
    • Chinese (Simplified)
✕

SMP dan SMA Modernhill Merayakan Festival Musim Semi

  • Home
  • SHB News
  • News Modernhill Junior High School
  • SMP dan SMA Modernhill Merayakan Festival Musim Semi
毕业之后
April 26, 2021
Program Magang (Daring)
Mei 18, 2021
Show all

SMP dan SMA Modernhill Merayakan Festival Musim Semi

Kamis, 18 Februari 2021 merupakan perayaan Festival Musim Semi Sekolah Harapan Bangsa Modernhill, acara dimulai dengan doa pembukaan, dilanjutkan dengan sambutan tiga bahasa oleh pihak sekolah. Salah satu isi pidatonya adalah  ucapan terima kasih kepada seluruh guru dan staf untuk semua yang telah  dilakukan selama tahun ini, dengan harapan semua orang mendapatkan perubahan haluan di Tahun Kerbau yang baru. Acara dilanjutkan dengan pidato Kepala SMA dan Kepala SMP Harapan Bangsa Modernhill. Ditampilkan video yang menceritakan sejarah asal muasal tahun baru tersebut.

               Acara demi acara disajikan bagus secara daring. Setiap kelas mendapatkan kesempatan untuk menampilkan kebolehan mereka untuk ikut memeriahkan acara tersebut. Disuguhkan lagu-lagu tahun baru dan pembacaan puisi yang dibawakan perwakilan kelas tujuh hingga kelas duabelas. Pada akhirnya, acara sungguh menginsipasi murid untuk lebih bersemangat dalam belajar dan menjadikan tahun ini lebih baik lagi.

Share
Web Master
Web Master

Related posts

Januari 15, 2026

Perayaan Natal Junior–Senior High School SHB Modernhill 2025


Read more
logo-shb-1 (1)

EXPLORE
___________________________

Berita
Galeri
Alumni
Karir
Program
Admisi
Kalendar Akademik
Kegiatan

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNLAND
___________________________

Jl. Pulau Putri Raya No.Kav 10, Klp. Indah, Kec. Tangerang, Kota Tangerang, Banten 15117

Telp: (62-21) 5529510/11
Fax: (62-21) 5529512
___________________________
Jl. Hartono Raya ,Modernland – Tangerang 15117

Telp. (62-21) 55780936
Fax (62-21) 55780938

 

SEKOLAH HARAPAN BANGSA
MODERNHILL
___________________________

Jl. Bukit Raya I, Pondok Cabe, Modernhill  – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7403035
Fax (62-21) 740266
___________________________
Jl. Pala Raya, Pondok Cabe, Modernhill – Pamulang 15419

Telp. (62-21) 7495617
Fax (62-21) 7495615

Copyright © 2023 Sekolah Harapan Bangsa

WhatsApp us