[:en]

Dalam rangka merayakan hari waisak ke 2561 BE, Sekolah Dasar Harapan Bangsa, Modernland mengadakan Dharmma Santi waisak dengan tema “Cinta kasih penjaga kebinekaan”.
Perayaan waisak tahun ini sedikit berbeda dari tahun –tahun sebelumnya, karena di tahun ini selain melakukan puja bakti waisak , dana makanan untuk bikkhu sangha juga diadakan pentas seni yang di hadiri oleh seluruh murid.
Pentas seni dalam rangka merayakan waisak ini menampilkan Gerak dan Lagu, Modern dance, Ballet dan Tarian Tangan Seribu serta yang seru adalah penampilan drama singkat dari guru-guru Sekolah Dasar Harapan Bangsa dengan judul “ Di tepi sungai Rohini” .
Seluruh siswa-siswi Sekolah Dasar Harapan Bangsa sangat antusias dalam menyaksikan drama ini
Dengan acara waisak ini diharapkan seluruh-siswa siswi Sekolah Dasar Harapan Bangsa dapat mengenal tradisi buddhis dan mempererat persaudaraan antar siswa itu sendiri dan menumbuhkan rasa toleransi dan saling menghargai diantara perbedaan.
Selamat Hari Suci Waisak, semoga semua mahkluk hidup berbahagia.
[:zh]

为了欢度佛历2561年的卫塞节,现代村(Modernland)民望学校小学部进行卫塞节庆典,主题为 ”大爱是多样文化的守护者”
本年的卫塞节庆典与过去的庆典有些不同,因为今年的庆典除了进行了佛教法会及分发食品给和尚之外,还有学生的才艺表演。
在学生的才艺表演里,学生们展现他们的歌舞才华,现代舞蹈,芭蕾舞蹈以及千手舞蹈。最精彩的就是民望学校的小学老师演了短剧,主题为”在罗希尼河岸”
所有的小学生都很期待他们老师的短剧演出。
通过本卫塞节的庆典,希望民望学校的学生能够了解佛教的传统习俗,以及增强学生之间的良好关系,并希望他们能够更加地宽容,尊重多元化的差异。
卫塞节快乐,祝愿众生快乐!
[:id]

Dalam rangka merayakan hari waisak ke 2561 BE, Sekolah Dasar Harapan Bangsa, Modernland mengadakan Dharmma Santi waisak dengan tema “Cinta kasih penjaga kebinekaan”.
Perayaan waisak tahun ini sedikit berbeda dari tahun –tahun sebelumnya, karena di tahun ini selain melakukan puja bakti waisak , dana makanan untuk bikkhu sangha juga diadakan pentas seni yang di hadiri oleh seluruh murid.
Pentas seni dalam rangka merayakan waisak ini menampilkan Gerak dan Lagu, Modern dance, Ballet dan Tarian Tangan Seribu serta yang seru adalah penampilan drama singkat dari guru-guru Sekolah Dasar Harapan Bangsa dengan judul “ Di tepi sungai Rohini” .
Seluruh siswa-siswi Sekolah Dasar Harapan Bangsa sangat antusias dalam menyaksikan drama ini
Dengan acara waisak ini diharapkan seluruh-siswa siswi Sekolah Dasar Harapan Bangsa dapat mengenal tradisi buddhis dan mempererat persaudaraan antar siswa itu sendiri dan menumbuhkan rasa toleransi dan saling menghargai diantara perbedaan.
Selamat Hari Suci Waisak, semoga semua mahkluk hidup berbahagia.
[:]
WhatsApp us